-
Fokus Jatim
Berhasil Implementasikan Tata Kelola SPK Efektif dan Terukur, Pemprov Jatim Raih Penghargaan dari BSN
SURABAYA, 20 NOVEMBER 2024 – Pemerintah Provinsi Jawa Timur berhasil meraih penghargaan Tata Kelola Standardisasi dan Penilaian Kesesuaian (SPK) dengan Tingkat Maturitas Level 3 Tahun 2024 dari Badan Standarisasi Nasional (BSN).Penghargaan ini diberikan Kepala Badan Standarisasi Nasional Drs. Kukuh S. Achmad, M.Sc kepada Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono yang… -
Fokus Jatim
Kwarda Pramuka Jatim dan FKM Universitas Airlangga Tandatangani Kesepakatan Bersama
SURABAYA, 19 NOVEMBER 2024 - Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono mengajak semua pihak untuk melakukan kerja sama lintas sektor. Karena menurutnya, hal itu dapat menciptakan sebuah ekosistem yang mendukung tercapainya Indonesia Emas 2045 yang lebih sehat, cerdas dan berkualitas. Ajakan itu disampaikan Adhy dalam acara penandatanganan kesepakatan… -
Fokus Jatim
Konsisten Upayakan Perlindungan Bagi Masyarakat, Jatim Dianugerahi Penghargaan Pemda Peduli Konsumen Tahun 2024
SURABAYA, 20 NOVEMBER 2024 - Provinsi Jawa Timur menerima penghargaan sebagai Pemerintah Daerah Peduli Perlindungan Konsumen Tahun 2024 dari Kementerian Perdagangan Republik Indonesia. Penghargaan ini diberikan langsung kepada Penjabat (Pj.) Gubernur Jatim Adhy Karyono yang diwakilkan oleh kepada Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Timur, Iwan dalam gelaran… -
Fokus Jatim
Pemprov Jatim Raih Sertifikasi 13 Warisan Budaya Tak Benda Indonesia dari Kemenbud RI
SURABAYA, 20 NOVEMBER 2024 - Pemerintah Provinsi Jawa Timur memperoleh 13 sertifikasi Warisan Budaya Tak Benda Indonesia (WBTbI) dari Kementerian Kebudayaan Republik Indonesia. Penyerahan sertifikat WBTbI ini diberikan secara simbolis oleh Menteri dan Wamen Kebudayaan RI kepada perwakilan Provinsi Jawa Timur yang hadir dalam acara Apresiasi Warisan Budaya Indonesia… -
Fokus Jatim
Di Depan Delegasi Fam Trip Kemenlu RI, Pj. Gubernur Adhy Promosikan Komoditas Unggulan Hingga Pariwisata Jatim
SURABAYA, 19 NOVEMBER 2024 - Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono menerima kunjungan Delegasi Familiarization Trip (Fam Trip) dari Kementerian Luar Negeri RI di Gedung Negara Grahadi Surabaya pada Selasa (19/11) siang. Didampingi beberapa Kepala Perangkat Daerah (PD) di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jatim, Pj. Gubernur Adhy menyambut…